Monday 10 December 2018

Mengetahui Fungsi Find & Replace Di Ms Word

Assalamu’alaikum warohmatulloh wbarokaatuh sobat setia Catatan sederhana kali ini kita belajar  mengetahui fungsi find dan replace Di Ms Word
Find dan replace berada di Menu Tab Menu ribbon Home paling pojok  atau di sebelah kanan  lihat gambar 01

gamabar 01
Arti Find  (mencari) 
kalau mau  mencari teks /ingin menggunakan nya klik icon find kalau di keyboard (Ctrl+F ) akan muncul tabel navigation, seperti gambar dibawah ini gambar navigation





tulis kata yang mau di cari dibawah navigation ,,otomatis kata yang di tulis di akan Nampak di document yang kita tulis dengan berwarna kuning

Atau klik tanda panah kecil yang dekat kotak  kebawah pilih disitu ada pilihan Advanced find,replace dan go to pilih  advanced find  tulis kata yang mau dicari dikotak find what, klik find next ,
 jika sudah tutup jendela tampilan klik  tanda X


tabel find

Arti Replace(menganti) 
kalau mau mengganti teks atau ingin menggunakan nya klik icon replace  kalau di keyboard (Ctrl+H) akan muncul tabel find and replace Di bawah ini


tabel replace

Contoh saya tulis Catatan  di Find what
Di replace with saya tulis  on    lalu saya klik replace   maka otomatis  tulisan Catatan di document akan berubah menjadi on
jadi kesimpulan nya fungsi find untuk mencari teks dan replace untuk merubah teks/kata…,,,yang kita tulis di document kita…ok sampai sini saja semoga bermanfaat

Alhamdulillah Catatan Seder hana  Mengetahui Fungsi Find dan Replace Di Ms word telah selesai Mohon Maaf jka ada kesalahan,,wasalamu’alaikum warohmatulloh wabarokaatuh

No comments:

Post a Comment